Tentang Kami

Badan Koordinasi Kemahasiswaan Politeknik Se-Indonesia, yang dikenal dengan singkatan Bakorma, adalah sebuah lembaga atau koordinator yang berperan dalam mengkoordinasikan dan mengelola aktivitas kemahasiswaan di berbagai politeknik yang ada di seluruh Indonesia. Bakorma Politeknik Se-Indonesia memiliki peran penting dalam menjaga kesejahteraan dan pengembangan mahasiswa serta memastikan bahwa aktivitas kemahasiswaan di seluruh politeknik berjalan dengan baik dan terorganisir.

Bakorma didirikan pada akhir Desember 1998 dalam pertemuan Pembantu Direktur 3 (PD 3) Politeknik se- Indonesia di Politeknik Negeri Semarang yang diprakarsai Drs. Sugiharto (Direktur Polines) pada saat itu. Pendirian Bakorma direstui Direktur Kemahasiswaan Ditjen Dikti, Ir. Sudarmadi, M.M. pada saat itu.

Visi BAKORMA sebagai pusat dan wadah pengembangan bidang kemahasiswaan Politeknik seluruh Indonesia yang menunjang Sistem Pendidikan Nasional, maka kegiatan ini menjadi sangat penting dan bermanfaat.

Read More

Berita Bakorma

ADU KOMPETENSI DAN INOVASI VOKASI DI BIDANG AGRIKULTUR, POLINELA GELAR AITEC KE-6

Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menjadi tuan rumah Agricultural Innova...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Penutupan PORSENI XIV Tahun 2024

Penutupan Porseni XIV Tahun 2024Kegiatan Penutupan Porseni XIV Tahun 2024 d...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Pembukaan PORSENI ke XIV 2024 di Polinema

Malang, 24 Juli 2024 – Politeknik Negeri Malang resmi membuka Pekan Olahra...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Acara Pembukaan KMIPN 2024

Kompetisi Mahasiswa Informatika Politeknik Nasional (KMIPN) merupakan ajang...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Workshop Manager III Bahas Persiapan PORSENI XIV 2024 di Kota Malang

Workshop Manager III Bahas Persiapan PORSENI XIV 2024 di Kota MalangKota Ma...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Perubahan Jadwal Kegiatan International Bisnis Administration Competition (IBAC)

Berikut terlampir surat terkait perubahan jadwal kegiatan IBAC 2024 SU...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
POLIJE RAIH JUARA UMUM DI AJANG SNAV DAN OAV TAHUN 2024

Politeknik Negeri Jember (Polije) menyabet juara umum pada Gelaran Sim...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Politeknik Negeri Bengkalis Sukses Gelar Rapat Koordinasi Wakil Direktur Bidang Kemahasiswaan 2024

Politeknik Negeri Bengkalis menjadi tuan rumah yang membanggakan dalam peny...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Penetapan Kegiatan BAKORMA Tahun 2024 oleh FDPNI

Keputusan bersama Badan Koordinasi Kemahasiswaan Politeknik se-Indonesia (B...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya
Himpunan Mahasiswa Polipangkep Terima Penghargaan Program Pemberdayaan Masyarakat Desa (P2MD)

Kelompok Organisasi Mahasiswa (Ormawa) Himpunan Mahasiswa Teknologi Pengol...

Admin Bakorma

Baca Selengkapnya

Pengurus Bakorma

Wahyu Kurnia Dewanto
Ketua Bakorma

Politeknik Negeri Jember

Dede Irwan
Wakil Ketua Bakorma

Politeknik Negeri Pontianak

Nur Rahmawaty Arma
Bendahara Bakorma

Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan

Candra Irawan
Sekretaris Bakorma

Politeknik Negeri Balikpapan

Kurniawan M. Nur
Humas Bakorma

Politeknik Negeri Banyuwangi